Resep IKAN MASAK PEDAS Simple, Enak, Wajib di Coba, Mudah, Sederhana dan Terbaru



Bosan dengan menu lauk sehari-hari yang itu-itu saja bunda, yuk kita kreasikan dengan resep terbaru yang nggak kalah enaknya dengan menu lauk yang biasa bunda masak di rumah. Seperti yang satu ini ikan masak pedas yang wajib untuk di coba, yuk lihat resepnya di bawah ini.

Bahan :
2 ekor ikan kembung potong jadi 2
1/2 papan tempe
2 ruas lengkuas, memarkan
2 ruas jahe, memarkan
7 cabai rawit utuh
2 sdm tauco
1 buah tomat potong dadu
4 lembar daun jeruk
Garam dan gula secukupnya
1/2 sdt kaldu jamur

Bahan yang di iris :
10 bawang merah
5 bawang putih
1 batang serai ambil putihnya
3 cabai hijau

Bumbu halus :
2 cabai merah besar
10 cabai rawit

Baca juga : resep nugget tahu soun enak, lezat, mudah, sederhana dan terbaru

Cara membuat :
  • Goreng ikan kembung hingga matang, tiriskan
  • Tumis bumbu halus, masukkan bumbu iris, aduk rata sampai harum
  • Masukkan jahe, lengkuas dan daun jeruk
  • Masukkan ikan kembung, aduk rata
  • Masukkan garam, gula dan kaldu jamur
  • Masak sampai mendidih, koreksi rasa
  • Angkat
  • Siap di sajikan
Untuk bunda yang mau mencoba dengan resep lainnya dapat melihatnya di kumpulan resep kue dan masakan terbaru dan terlengkap bisa lihat di sini.

Selamat mencoba...

Sumber : deviirwantari

Related : Resep IKAN MASAK PEDAS Simple, Enak, Wajib di Coba, Mudah, Sederhana dan Terbaru

0 Komentar untuk "Resep IKAN MASAK PEDAS Simple, Enak, Wajib di Coba, Mudah, Sederhana dan Terbaru"